Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Shake-it Alarm

Shake-it Alarm

7.12.12
2 ulasan
68.3 k unduhan

Alarm yang handal tetapi ringan

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Shake-It Alarm adalah aplikasi alarm yang menyediakan beberapa cara untuk mematikan alarm. Aplikasi ini dirancang khusus untuk membangunkan Anda dan membuat Anda bangkit dari ranjang. Anda dapat memilih untuk mengguncang ponsel, berbicara di mikrofon, atau menyentuh layar. Dan yang terbaik, Anda dapat menetapkan tiga macam tingkat kesulitan; semakin sulit levelnya, semakin banyak Anda harus mengetuk, mengguncang, atau berbicara ke mikrofon (cocok untuk siapa pun yang sulit dibangunkan).

Seperti yang Anda harapkan dari sebuah aplikasi alarm, Shake-It Alarm memungkinkan Anda untuk memilih berkas audio yang disimpan di perangkat Anda. Anda juga dapat menyesuaikan volume dan memilih pilihan getar. Sebagai upaya terakhir, Anda dapat menambahkan alamat surel 'darurat'; jika setelah beberapa menit alarm berbunyi Anda tetap belum mematikannya, Shake-It Alarm akan mengirim surel ke alamat yang telah ditetapkan.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Shake-It Alarm adalah aplikasi alarm yang unggul serta memiliki beberapa fitur cemerlang serta antarmuka yang bagus dan elegan. Berkat aplikasi ini Anda pasti akan sangat sulit untuk ketiduran.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 6.0 ke atas

Informasi tentang Shake-it Alarm 7.12.12

Nama Paket com.ingyomate.shakeit
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Umum
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit SuperCommon
Unduhan 68,342
Tanggal 22 Jan 2025
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 7.12.11 Android + 6.0 28 Sep 2024
apk 7.12.10 Android + 6.0 24 Sep 2024
apk 7.12.9 Android + 6.0 21 Sep 2024
apk 7.12.6 Android + 6.0 9 Sep 2024
apk 7.12.4 Android + 6.0 4 Sep 2024
apk 7.12.3 Android + 6.0 31 Agt 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Shake-it Alarm

Penilaian

3.0
5
4
3
2
1
2 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Shake-it Alarm. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon iFly Keyboard
Aplikasi keyboard penuh skin
Ikon SHAREit - Connect & Transfer
Aplikasi transfer file yang cepat dan nyaman
Ikon Turbo VPN
Aplikasi VPN yang minimalis
Ikon APK Editor
Mengedit aplikasi dan menyesuaikannya sesuka hati
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon Surfshark
Alat VPN yang tangguh untuk Android
Ikon iFly Keyboard
Aplikasi keyboard penuh skin
Ikon ZArchiver
Segala yang Anda butuhkan untuk berkas kompresi